Hikayat Dunia

Kita hanya pengumpul remah-remah | Dari khazanah yang pernah ada | Kita tak lebih hanya penjaga | Dari warisan yang telah terkecai ||

Rabu, 30 Juli 2008

Khayal dan Kenyataan yang Samar; Proses Kreatif Cerpen "Negeri Harapan"

Khayal dan Kenyataan yang Samar;Proses Kreatif Cerpen "Negeri Harapan"Oleh: Hanafi MohanGaya penceritaan adalah suatu ciri khas setiap penulis cerpen ataupun novel. Layaknya seorang penari, maka seorang penulis cerita pun semestinya piawai untuk meliuk-liukkan ceritanya. Hambar sekali rasanya jika cerita ditulis hanya datar saja.Pada cerpen "Negeri Harapan" (NH), merupakan pertama kalinya aku menemukan gaya yang seperti itu. Boleh dikatakan, bahwa "Negeri Harapan" adalah eksperimenku untuk menemukan gaya penceritaan yang menarik, yang kuharapkan...